Layer 1 : Physical Layer
- Mengubah bit menjadi sinyal (encoding), atau
- Mengubah sinyal menjadi bit (decoding)
Layer 2 : Data Link Layer
Mengubah sekumpulan bit menjadi paket-paket data.
Tujuannya adalah semakin kecil data semakin mudah untuk dikirim, dan mengurangi resiko kehilangan data akibat noise.
Layer 3 : Network Layer
Menentukan jalur yang akan ditempuh (routing) karena alternatif jalurnya banyak.
Parameter : Cepat, murah, aman
Layer 4 : Transport Layer
Menentukan multiplexing (cara agar media transmisi dapat digunakan oleh lebih dari satu sinyal).
1. Frequence Devision Multiplexing
Berdasarkan pembagian frekwensi, lebih dari satu sinyal boleh masuk tapi frekwensi harus dibedakan.
2. Time Devision Multiplexing
Semua frekwensi sama. Misal komunikasi pada handphone.
Layer 5 : Session Layer
Memulai dan mengakhiri hubungan antara pengirim dan penrima.
- Memastikan pennerima siap menerima data
- Mengirim
- Memastikan semua data diterima dengan lengkap dan benar
- Mengakhiri hubungan
Layer 6 : Presentation Layer
- Melakukan penyandian data (encryption) untuk menjaga kerahasiaan data
- Meng-compress data sehingga ukuran data menjadi kecil tanpa mengurangi isinya.
Layer 7 : Application Layer
Menyajikan data kepada user, sesuai aplikasi yang digunakan user
1 komentar:
ok min, maaksih banyak sudah share
lampu servis hp
Posting Komentar